Diduga Terlibat Penipuan Minyak Rp 2 Juta, Oknum Polisi Polda Sulsel Disebut Jadi “Pintu Masuk”

​JURNALISTA.ID, MAKASSAR – Seorang pemuda bernama Haerul mengaku menjadi korban penipuan jual beli minyak untuk kebutuhan petani dengan kerugian mencapai Rp 2 juta. Yang mengejutkan, Haerul mengaku berani mentransfer uang tersebut karena adanya rekomendasi dari oknum aparat kepolisian Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) berinisial IPTU SA (Syarif Alim). ​Haerul mentransfer uangnya kepada seseorang yang tak dikenalnya…

Baca Selengkapnya